Rekomendasi Untuk Belanja Online !

Posting Automatis dari Feedburner ke Twitter untuk Seo

Selasa, 12 Juli 2011

Apabila anda membaca postingan saya terdahulu "Sending Feedburner to Twitter automatically" dan bisa mengaplikasikannya di blog anda, tentu sekarang ini akan berdampak sangat bagus pada website/blog anda. Mengapa ? Selain efektif, Cara ini sangat memudahkan kita untuk menyebarkan informasi yang ada di blog ke seluruh follower yang ada pada account kita. Bisa juga menambahkan link luar untuk bisa terhubung dengan blog. Saya sangat terbantu sekali menggunakan cara Pemostingan automatis dari Feedburner ke twitter ini.

Ada seseorang yang menanyakan kepada saya melalui message "Bagaimana cara memperbanyak Follower Twitter kita ?" dalam artikel yang akan datang akan saya bahas lebih mendalam tentang cara ini. Tapi pada saat ini saya akan memberikan tips singkat untuk menambahkan follower pada account twitter kita. Saya menggunakan layanan "twiends.com". Dengan layanan ini anda bisa menambahkan follower twitter menjadi lebih banyak. Caranya cukup simple untuk mendaftar, anda bisa login ke twiends dengan menggunakan account twitter anda.

Untuk mendambahkan teman atau follower anda tinggal mengeklik pada bagian icon follow dibawah gambar empunya twitter, dan mereka juga akan melakukan follow balik ke twitter anda. Anda akan diberikan angka "Seed Remaining" untuk bisa memfollow anggota di twiends, jadi jika nilai seed mereka akan mengurangi seed milik anda untuk bisa meng-add. Semakin banyak anda memfollow maka semakin banyak juga follower pada account twitter anda. TAPI.. hehhehe :D jari anda bisa kriting kalo klik icon follow terus di twiends. hahhahaha :D Kenapa..? ya kalo banyak... ya capek lah klak klik klak klik terus.

Jangan khawatir saya akan berikan "tips dan trik" Simple untuk anda untuk bisa mendapatkan follower dari twiends dengan sekali copy. Caranya anda tinggal login ke Twiends (dengan Account twitter anda). Setelah masuk, copykan script ini di address bar pada browser (firefox) dimana anda membuka twiends :

javascript: /* yux follow */ function tr_f() { var followlinks = []; for (var i=0; i < document.links.length; i++) {if (document.links[i].getAttribute("class")=="follow"){followlinks[followlinks.length] = document.links[i];}} /* end yux follow */ for (var i=0; i<followlinks.length; i++) {var rrr=followlinks[i].onclick();} } tr_f(); 
Klik kanan pada mouse di browser >> Pilih Paste & Go

Tunggu sampe Abis tuch member twiends (kalo suruh load, load ajah) trus copy paste lagi scriptnya sampe "nilai Seed" kamu abis "0". anda bisa melakukannya besok besok lagi. Dengan cara ini follower akan jadi banyak dan anda bisa memaksimalkan "Posting Automatis dari Feedburner ke Twitter untuk Seo".

Semoga berguna dan bermanfaat.

Apakah postingan ini bermanfaat ? Jika Ya, berikan Rating, Masukkan, Pertanyaan, seputar "Posting Automatis dari Feedburner ke Twitter untuk Seo". Terimakasih.



Selasa, Juli 12, 2011

0 comments: